INFOGRAFIS

Mengapa 2-FA Penting?

Dibaca 1 Menit

Password atau kata sandi yang rumit tidak cukup untuk melindungimu di dunia digital. Pertahanan kedua yang harus kamu lakukan adalah dengan menggunakan otentikasi dua faktor.

Otentifikasi dua faktor atau Two-factor authentication (2FA) adalah metode untuk mengkonfirmasi identitas yang diklaim pengguna dengan menggunakan kombinasi dari dua faktor yang berbeda: 1) sesuatu yang mereka tahu; 2) sesuatu yang mereka miliki. Di era digital ini, semua akunmu harus diamankan dengan 2FA.

Yuk simak mengapa 2FA penting!

Related posts
BERITATERBITAN CRI

Lindungi Anak di Ruang Digital, Peluncuran Modul Menjadi Guru Sekolah Dasar di Era Digital.

Combine Resource Institution bersama Pujiono Centre dan didukung oleh Internet Society Foundation telah menyusun modul Menjadi Guru Sekolah Dasar di Era Digital….
ARSIPLAPORAN TAHUNAN

Laporan Tahunan 2024 - Annual Report 2024

[ID] Tahun 2024 menjadi babak penting bagi Combine Resource Institution (CRI) dalam perjalanan kelembagaannya. Di tengah perubahan sosial dan politik nasional, CRI…
BERITA

Refleksi Evaluasi CRI 2024: Memperkuat Pilar Kelembagaan

Dua dekade perjalanan bagi Combine Resource Institution atau CRI melibatkan diri dalam kerja-kerja penguatan sipil melalui tata kelola pengetahuan. Combine lahir pascareformasi…

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *